Buku ini membahas budidaya padi pada lahan marjinal yang mudah diikuti. Kebutuhan beras yang tinggi dipasaran dapat menjadi potensi untuk Anda. Diskon 20% Sinopsis Dalam beberapa tahun terakhir, animo masyarakat terhadap hidroponik semakin hari semakin besar sehingga kalangan yang sebelumnya tidak tertarik dengan dunia bercocok tanam, kini justru menjadi berminat untuk ikut mencoba berkebun dan bercocok tanaman di rumah mereka, baik sekadar untuk hobi maupun untuk skala usaha. Anggrek merupakan salah satu tanaman hias yang dapat dibudidayakan dengan lebih baik ketika dibudidayakan secara hidroponik. Tingkat pertumbuhan lebih cepat tumbuh besar dan berbunga; kualitas bunga yang dihasilkan lebih bagus karena warna bunga lebih cerah; serta rata-rata bunga dalam satu pohon anggrek hidroponik lebih banyak. Budidaya juga bisa diterapkan di lahan yang sempit dan bisa dilakukan di mana saja Buku ini merupakan sekumpulan pengalaman dari penulis selama menekuni budi daya anggrek secara hidroponik yang ingin dibagi kepada masyarakat luas, baik untuk kalangan penghobi semata maupun untuk kalangan yang ingin serius menekuni anggrek hidroponik sebagai lini agrobisnis mereka. Mulai dari penjelasan sekilas tentang hidroponik, aneka jenis anggrek, persiapan sebelum menanam anggrek, teknis penanaman anggrek dalam instalasi hidroponik, teknis penanggulangan hama, hingga teknis dan strategi pemasaran. Harga Buku Zona 1 (Pulau Jawa, Bali, NTB, Lampung, Palembang) : Rp.160.000 Harga Buku Zona 2 (Aceh, Medan, Pekanbaru, Padang, Batam, Pulau Kalimantan, Pulau Sulawesi, NTT) : Rp.176.000 Harga Buku Zona 3 (Maluku, Papua) : Rp.200.000 Kategori(Sub): Teks Non Ekonomi (Pertanian) ISBN: 978-979-29-6101-0 Penulis: Inayat Hanoum Ukuran⁄Halaman: 17.5x24.5 cm² ⁄ xii+172 halaman Edisi⁄Cetakan: I, 1st Published Tahun Terbit: 2018
Tahun Terbit |
2017 |
Penulis |
Inayat Hanoum |
ISBN |
978-979-29-6101-0 |
Edisi |
i |
Halaman |
xii+172 |