[PRE ORDER]
Puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala berkah dan pertolongan-Nya sehingga penulisan buku Geografi untuk SMA/MA Kelas XI Fase F dapat terselesaikan. Buku ajar ini diterbitkan sebagai buku pendamping dan pelengkap teks utama, serta alternatif untuk memenuhi kebutuhan para murid dan guru dalam kegiatan belajar-mengajar di sekolah.
Sungguh kami bersyukur, bangga, dan berbahagia atas selesainya buku Geografi untuk SMA/MA Kelas XI Fase F dan berharap dapat membantu murid dalam mengembangkan keterampilan dan potensi diri yang dimilikinya serta memberikan arahan yang tepat dalam mengatasi masalah yang dihadapi murid. Buku ini dirancang untuk dapat menjadi panduan yang berguna bagi murid dalam menyelesaikan tugas-tugas dan menghadapi berbagai tantangan dalam kehidupan sehari-hari.
Terima kasih kami ucapkan kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam penyusunan buku ini dan semoga buku ini dapat memberikan manfaat yang besar bagi seluruh murid. Harapan kami, buku ini dapat membantu murid dalam menguasai capaian pembelajaran seperti yang disyaratkan Kurikulum Merdeka dan kami akan terus berupaya untuk memperbaiki dan meningkatkan kualitas buku ini.
| Tahun Terbit |
| 2026 |
| Penulis |
| Wahyu Setya Graha Priyadi dan Afief Noor Fauzia |
| ISBN |
| Edisi |
| I |
| Halaman |
| 188 |
