[PRE ORDER]
Headset merupakan salah satu teknologi wireless yang sering digunakan oleh banyak orang untuk mendengarkan musik sembari melakukan aktivitas sehari-hari. Headset juga menjadi sebuah alat yang digunakan orang untuk membantu mereka mendengarkan telepon secara privasi dalam setiap kegiatan. Teknologi ini akan menunjang beberapa kegiatan Anda sehari-hari. Salah satu perangkat yang menggunakan teknologi ini adalah headset Bluetooth, headset biasa, earphone, dan lain sebagainya. Dengan perangkat ini, Anda dapat melakukan multitasking dengan mudah, sembari mendengarkan musik atau menerima telepon, sehingga semua dapat berjalan dengan baik. Supaya headset bisa awet dan selalu nyaman saat digunakan, Anda harus merawatnya dengan baik dan benar. Buku ini memberikan panduan cara mudah merawat headset.
Tahun Terbit |
2023 |
Penulis |
Panuwun Budi |
ISBN |
Edisi |
I |
Halaman |
74 |